
Pertanyaan Reski Ke Paslon Mulia Jadi Candaan Warga
MAKASSAR.Ikolom.id – Ada yang menarik dari Debat Publik Calon Walikota dan Wakil Walikota Makassar yang digelar KPU di Hotel Four Poin by Sheraton. Rabu 13 November 2024. Warga pemerhati politik di grup WhatsApp saling beradu argumen terkait pertanyaan berapa jumlah mobil ambulance dan kuburan di Makassar. Pertanyaan yang di lontarkan oleh Calon Wakil Walikota nomor…