
Dirut BPJS Kesehatan: Iuran Belum Dipastikan Naik di Juli 2025
IKOLOM.NEWS, NASIONAL– Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ali Ghufron Mukti, menegaskan bahwa iuran peserta BPJS Kesehatan pada Juli 2025 belum dipastikan naik. Saat ini, keputusan resmi terkait rencana kenaikan tersebut masih dalam proses pembahasan. Ali mengungkapkan, pihaknya masih merumuskan besaran kenaikan iuran yang akan disesuaikan dengan penerapan Kelas Rawat Inap Standar (KRIS), paket manfaat, hingga tarif…