
Raih Penghargaan Dari BPJS Kesehatan. Ini Terobosan Klinik Lacasino
MAKASSAR Ikolom.News – Terobosan dengan gunakan informasi pelayanan berbasis digital yang dilakukan klinik Lacasino, dapat apresiasi dari BPJS Kesehatan. Sebagai bentuk apresiasi, BPJS Kesehatan memberikan penghargaan atas komitmennya dalam mendukung transformasi digital layanan kesehatan. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Direktur Teknologi Informasi BPJS Kesehatan, Ir. Edwin Aristiawan, MM, yang menyampaikan pentingnya implementasi digitalisasi dalam meningkatkan…