Headlines
Ternyata Jajaran Kementerian Masih Beda Persepsi Soal Kebijakan Efisiensi Anggaran. (Foto: Ilustrasi)

Ternyata Jajaran Kementerian Masih Beda Persepsi Soal Kebijakan Efisiensi Anggaran

IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Menteri Sekretaris Negara, Prasetyo Hadi, mengungkapkan bahwa sejumlah kementerian dan lembaga masih mengalami perbedaan pemahaman terkait kebijakan Efisiensi Anggaran yang dicanangkan oleh Presiden Prabowo Subianto. Hal ini dianggap sebagai proses wajar mengingat kebijakan tersebut baru pertama kali diterapkan. “Memahami kebijakan ini memang masih berbeda-beda, tetapi menurut saya itu hal yang wajar. Ini…

Read More
Bongkar Korupsi 11 Pejabat, Mentan Andi Amran: Cuma 5 Menit Ngaku

Mentan Amran Priositaskan Peningkatan Produksi Susu Nasional untuk Mendukung Program Makan Bergizi Gratis (MBG)

IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menekankan pentingnya peningkatan produksi susu nasional guna mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG). Saat ini, produksi susu segar dalam negeri hanya mampu memenuhi 20% dari kebutuhan nasional, sementara sisanya masih harus dipenuhi melalui impor. Menurut data dari Kementerian Pertanian (Kementan), kebutuhan susu segar nasional mencapai 4,9 juta…

Read More
4.276 WNI Terancam Dideportasi dari AS, Kemlu: Masuk dalam Final Order of Removal. (Foto Ilustrasi Deportasi)

4.276 WNI Terancam Dideportasi dari AS, Kemlu: Masuk dalam Final Order of Removal

IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Kementerian Luar Negeri (Kemlu) Republik Indonesia mengungkapkan bahwa sebanyak 4.276 warga negara Indonesia (WNI) masuk dalam daftar Final Order of Removal yang dikeluarkan oleh Kantor Imigrasi Amerika Serikat. Dengan status ini, para WNI tersebut berpotensi dideportasi dari AS dalam waktu dekat. “Berdasarkan informasi yang diterima perwakilan RI per 24 November 2024, ada…

Read More
Hashtag 'KaburAjaDulu' Viral di Sosmed: Dinilai Kekecawaan Gen Z ke Negara. (Foto: Ilustrasi)

Hashtag ‘KaburAjaDulu’ Viral di Sosmed: Dinilai Kekecewaan Gen Z ke Negara

IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Jagad maya tengah diramaikan oleh riuh netizen dengan hashtag #KaburAjaDulu. Ajakan hijrah dari Indonesia ke negeri lain ini muncul sebagai manifestasi dari frustrasi yang mendalam terhadap berbagai permasalahan yang dihadapi. Pendiri Drone Emprit, Ismail Fahmi, mengungkapkan bahwa tagar tersebut pertama kali muncul dari akun @amouraXexa pada 8 Januari 2025, namun saat itu…

Read More