Headlines

Tambang Massif di Pulau Kabaena: Deru Tambang Menenggelamkan Sejarah dan Adat, Meninggalkan Generasi Tanpa Identisas

Ikolom.Bombana – Pulau Kabaena di Kabupaten Bombana, Sulawesi Tenggara, dahulu dikenal sebagai salah satu pusat kebudayaan maritim di jazirah Sulawesi. Pulau ini menyimpan banyak peninggalan sejarah dan budaya mulai dari benteng tua peninggalan leluhur, watusangia (batu sakral), hingga tradisi musik ore-ore yang menjadi identitas masyarakat lokal. Namun, dalam dua dekade terakhir, wajah Kabaena berubah drastis….

Read More

Mahasiswa Pangkep Gelar Aksi Damai, Sampaikan 11 Tuntutan ke DPRD

Ikolom.Pangkep – Aliansi Mahasiswa Pangkep menggelar aksi unjuk rasa di kawasan Taman Musafir, Kecamatan Pangkajene, Senin (1/9/2025). Aksi yang berlangsung damai ini mendapat pengawalan ketat dari aparat kepolisian. Dalam orasinya, mahasiswa menyuarakan 11 tuntutan strategis. Di antaranya menolak kenaikan tunjangan anggota DPR, menolak kenaikan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), menuntut transparansi CSR PT Semen Tonasa,…

Read More

Presiden Prabowo Telah Gagal Menempatkan dan Mempercayakan Mentri dan Wakil Mentri Dari Perwakilan SulSel

Ikolom.Makassar – Pemuda sulsel menyatakan suara dalam aksi demonstrasinya bahwa gerakan yang terjadi di seluruh indonesia adalah bentuk kekecawaan masyarakat terhadap wakil rakyat. (Adnan faad) dalam orasinya adnan faad selaku jendral lapangan juga menyampaikan bahwa; “seluruh gerakan yang terjadi, sulsel lah yang mengalami dinamika gerakan paling besar yang menyebabkan beberapa fasilitas negara hancur dan mengalami kerugian…

Read More

Inisiasi Doa Bersama, Ketua KNPI Kota Makassar Mengajak Pemuda Untuk #JagaMakassarTa’

Ikolom.Makassar — #JagaMakassarTa’ begitulah sebuah tagline yang ramai tersebar luas di Kota Makassar. Berawal dari Tagline tersebut, DPD Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kota Makassar bersama Pemerintah Kota Makassar menggelar Doa bersama untuk Kota Makassar. Bertempat dilapangan Karebosi, kegiatan yang di inisiasi oleh DPD KNPI Kota Makassar tersebut di hadiri Walikota Makassar, Wakil Walikota Makassar,…

Read More