Komnas Perempuan Catat Peningkatan Kasus Kekerasan Berbasis Gender di 2024. (Foto: Kompas.com)

Komnas Perempuan Catat Peningkatan Kasus Kekerasan Berbasis Gender di 2024

IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) mencatat adanya peningkatan kasus kekerasan berbasis gender terhadap perempuan (KBGtP) pada tahun 2024. BACA JUGA: Akhirnya JPU KPK Serahkan Berkas Dakwaan Hasto Kristiyanto ke Pengadilan Tipikor Dalam laporan Catatan Tahunan (Catahu) 2024, Komnas Perempuan mengungkapkan terdapat 330.097 kasus KBGtP yang telah diverifikasi. Namun, secara keseluruhan,…

Read More
Gandeng Dua Badan Otonom, ICMI Sulsel Gelar Gerakan Wakaf 10.000 Al-Qur’an di Maros: Disambut Baik oleh Bupati. (Foto: rendi/ikolom)

Gandeng Dua Badan Otonom, ICMI Sulsel Gelar Gerakan Wakaf 10.000 Al-Qur’an di Maros: Disambut Baik oleh Bupati

IKOLOM.NEWS, MAROS – Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) Sulawesi Selatan, bersama Pemuda ICMI dan Baret ICMI, menggelar Gerakan Wakaf 10.000 Al-Qur’an pada Sabtu (8/3/2025). BACA JUGA: Stadion Sudiang Segera Dibangun, Gubernur Sulsel Pastikan Semua Dokumen Sudah Siap Dua lokasi pertama yang menerima wakaf ini adalah SMP 23 Maros dan Ma’had Tahfiz Qur’an Utsman bin Affan Maros….

Read More
Mahasiswa Farmasi Unhas Berunjuk Rasa, Dekan: Tuntutan Sudah Diselesaikan Sebelum Aksi. (Foto: ist)

Mahasiswa Farmasi Unhas Berunjuk Rasa, Dekan: Tuntutan Sudah Diselesaikan Sebelum Aksi

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Ratusan mahasiswa Fakultas Farmasi (FF) Universitas Hasanuddin (Unhas) menggelar aksi unjuk rasa di pelataran Dekanat FF pada Jumat (28/2/2025). Mereka menuntut kejelasan akademik dari pihak fakultas. Namun, Dekan FF, Prof. Dr. rer. nat. Marianti A. Manggau, Apt, menegaskan bahwa tuntutan tersebut telah diselesaikan sehari sebelum aksi digelar. “Rabu saya dengar kabarnya (terkait…

Read More
Antusiasme Tinggi! 580 Arsitek Ikut Sayembara Desain AAS Islamic International School. (Foto: Ikolom.news)

Antusiasme Tinggi! 580 Arsitek Ikut Sayembara Desain AAS Islamic International School

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Antusias para arsitek mengikuti Sayembara Desain AAS Islamic International School begitu luar biasa. Tercatat sudah ada 580 orang dari seluruh Indonesia yang terdaftar. Muhammad Ramli Rahim (MRR) selaku Project Leader mengatakan, selain dari jumlah pendaftar, antusias para arsitek mengikuti sayembara juga terlihat saat mereka mulai melakukan peninjauan ke lokasi akan dibangunnya AAS…

Read More