Headlines

Kejagung Geledah Kantor PT Saka Energi Terkait Dugaan Korupsi Akuisisi Blok Migas

Ikolom.Jakarta – Tim penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung melakukan penggeledahan di kantor PT Saka Energi Indonesia (SEI) yang berlokasi di Manhattan Tower, Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan, pada Kamis malam (25/9/2025). Penggeledahan ini terkait penyidikan kasus dugaan korupsi akuisisi saham blok migas oleh PT SEI, anak perusahaan PT Perusahaan Gas…

Read More