Prabowo Hormat kepada Mantan OB yang Jadi Pengusaha dengan Omzet Rp120 Miliar

Ikolom.Bogor – Presiden Prabowo Subianto memberi hormat dan apresiasi kepada dua mantan office boy (OB), Wawan dan Angga, yang kini sukses menjadi pengusaha pengembang rumah subsidi. Keduanya disebut berhasil meraup keuntungan hingga Rp120 miliar per tahun. “Saya bangga dan terharu, dua pengusaha yang hebat asalnya dari Office Boy. Beliau sekarang bisa menghasilkan keuntungan sampai Rp120…

Read More