Iran Siap Tingkatkan Transparansi Nuklir jika Sanksi Dicabut

IKOLOM.NEWS, INTERNASIONAL– Pemerintah Iran menyatakan kesiapannya untuk meningkatkan transparansi program nuklirnya dan membangun kepercayaan lebih besar terhadap komunitas internasional, asalkan sanksi internasional terhadap negara itu dicabut. “Kami akan menciptakan lebih banyak transparansi dan kepercayaan terhadap program nuklir kami, dengan imbalan pencabutan sanksi yang efektif dan berdampak positif bagi kehidupan rakyat Iran,” ujar juru bicara pemerintah…

Read More

Universitas Harvard Gugat Trump Soal Dana Hibah

IKOLOM.NEWS, INTERNASIONAL  – Universitas Harvard secara resmi menggugat pemerintahan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump ke pengadilan federal di Boston, menyusul keputusan pembekuan dana hibah federal senilai lebih dari US$ 2 miliar (sekitar Rp 33,7 triliun). Gugatan itu diumumkan pada Senin (21/4/2025) waktu setempat, dengan pihak Harvard menyatakan akan terus menentang tekanan pemerintahan Trump terhadap…

Read More

Trump Soroti Peran Tunggal Bulog dalam Impor Pangan Indonesia melalui Laporan NTE 2025

IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Pemerintah Amerika Serikat melalui Kantor Perwakilan Dagang (USTR) kembali menyoroti kebijakan perdagangan pangan Indonesia, khususnya terkait peran tunggal Perum Bulog dalam impor sejumlah komoditas strategis. Temuan ini disampaikan dalam laporan tahunan National Trade Estimate (NTE) 2025 yang dirilis pada Senin (21/4/2025). Dalam laporan tersebut, USTR menilai bahwa kebijakan Indonesia yang memberikan kewenangan…

Read More

China Ajak Uni Eropa Lawan Intimidasi Dagang Donald Trump

IKOLOM.NEWS, INTERNASIONAL — Presiden China, Xi Jinping secara tegas merespons kebijakan tarif dagang Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump yang kembali menaikkan tarif impor barang asal China hingga 145%. Dalam pertemuannya dengan Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez pada Jumat (11/4/2025), Xi menyerukan kerja sama antara China dan Uni Eropa (UE) untuk menghadapi tekanan sepihak dari…

Read More