Headlines
Rencana Rakorsus Pemkot Makassar di Bali, Ketua Fraksi MULIA: ‘Segera Libatkan Tim Transisi’

Atensi Khusus Ketua Fraksi MULIA Terkait Rakorsus Pemkot Makassar di Bali: ‘Segera Libatkan Tim Transisi’

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar menggelar Rapat Koordinasi Khusus (Rakorsus) Pendapatan di Provinsi Bali. Keputusan ini menuai tanggapan dari DPRD Kota Makassar menjelang akhir jabatan Moh Ramdhan Pomanto. Berdasarkan surat undangan yang ditandatangani langsung Wali Kota, Moh Ramdhan Pomanto Rakorsus pendapatan pemerintah kota Makassar yang mengusung tema, “Implementasi dan Inovasi Transaksi Digital Pendapatan Asli…

Read More
DPRD Makassar Fraksi Mulia Minta Lelang Kegiatan Fisik 2025 Ditunda sampai Wali Kota Makassar Terpilih Dilantik. (Foto: DPRD Kota Makassar)

DPRD Makassar Fraksi Mulia Minta Lelang Kegiatan Fisik 2025 Ditunda sampai Wali Kota Makassar Terpilih Dilantik

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Anggota DPRD Kota Makassar dari Fraksi Mulia mengimbau seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di lingkungan Pemerintah Kota Makassar untuk menunda pelaksanaan lelang kegiatan fisik tahun anggaran 2025. Langkah ini dianggap penting untuk memastikan program-program pembangunan sejalan dengan visi dan misi Wali Kota terpilih yang akan memimpin Makassar pasca-Pilkada 2024. “Jangan terburu-buru….

Read More
What do you like about this page?

0 / 400