
Menag Nasaruddin Umar Lakukan Pergantian Jabatan di Ditjen Penyelenggara Haji dan Umrah
IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Menteri Agama, Nasaruddin Umar melakukan perubahan struktur jabatan di empat pejabat setingkat eselon II di Direktorat Jendral (Ditjen) Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama jelang pelaksanaan ibadah haji 2025. Berdasarkan rencana perjalanan ibadah haji 1446 H/2025 Masehi yang dirilis Kemenang, keberangkatan jemaah haji Indonesia di tahun 2025 bakal dimulai 2 Mei…