Hubungan Kian Harmonis, Sri Mulyani dan Menkeu China Lanjutkan Pembahasan Kerja Sama Strategis

IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Menteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati kembali bertemu dengan Menteri Keuangan Republik Rakyat Tiongkok (RRT), H.E. Lan Fo’an, di sela-sela forum ASEAN+3 yang digelar di Milan, Italia, Minggu (4/5/2025). Ini menjadi pertemuan kedua setelah sebelumnya keduanya bertatap muka dalam rangkaian IMF-World Bank Spring Meetings di Washington D.C. BACA JUGA: Mentan Amran Sulaiman…

Read More