Munafri Arifuddin Klaim Kantongi Dukungan 21 DPD II Jelang Musda Golkar Sulsel

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR — Munafri Arifuddin atau yang akrab disapa Appi, mengklaim telah mengantongi dukungan dari 21 Dewan Pimpinan Daerah (DPD) II Partai Golkar se-Sulawesi Selatan (Sulsel) menjelang pelaksanaan Musyawarah Daerah (Musda) DPD I Partai Golkar Sulsel. Dukungan tersebut disampaikan Appi usai memimpin rapat pleno bersama jajaran DPD II Partai Golkar Makassar, Senin (26/5/2025), yang secara…

Read More

Wali Kota Munafri dan IAS Bahas Solusi Atasi Masalah Sampah di Makassar

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar kembali mengintensifkan langkah strategis untuk mengatasi persoalan sampah yang kian mengkhawatirkan. Dalam rapat bersama Tim Pemantau dan Evaluasi Proyek Strategis Kementerian Pekerjaan Umum, Kamis (22/5/2025), Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin menegaskan perlunya solusi sistematis dan berkelanjutan. Rapat yang digelar di Balai Kota Makassar ini turut dihadiri oleh mantan Wali…

Read More

Jelang Musda Golkar Sulsel, IAS Siap Maju Gantikan Taufan Pawe

IKOLOM.NEWS, SULSEL – Ilham Arief Sirajuddin menyatakan kesiapannya untuk menggantikan Taufan Pawe sebagai pemimpin Partai Golkar di Sulawesi Selatan (Sulsel). Pria yang dikenal dengan akronim IAS ini kembali menunjukkan pengaruhnya pada Pilkada Sulsel 2024. Ia berhasil mengantarkan pasangan Andi Sudirman Sulaiman – Fatmawati Rusdi menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur Sulsel, serta pasangan Munafri Arifuddin –…

Read More