
Presiden Prabowo Resmi Luncurkan BPI Danantara untuk Kelola Rp 300 Triliun Hasil Efisiensi Anggaran
IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Presiden Prabowo Subianto resmi meluncurkan Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (BPI Danantara) pada Senin (24/2/2025). Badan ini akan mengelola dana negara dalam jumlah besar, termasuk hasil efisiensi anggaran pemerintah yang mencapai Rp 300 triliun. Efisiensi anggaran tersebut didasarkan pada Instruksi Presiden(Inpres) Nomor 1 Tahun 2025 tentang Efisiensi Belanja dalam Pelaksanaan APBN…