
KKN Gel 113 Unhas Dorong Peningkatan Wisata di Desa Pantama Bulukumba
IKOLOM.NEWS, BULUKUMBA – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Gelombang 113 Universitas Hasanuddin (Unhas) meluncurkan program inovatif guna meningkatkan daya tarik wisata Pantai Batunggulung di Desa Pantama, Kecamatan Kajang, Kabupaten Bulukumba. Program bertajuk “Media Promosi di Desa Pantama untuk Meningkatkan Daya Tarik Wisata Pantai Batunggulung” ini bertujuan untuk memanfaatkan media sosial sebagai alat promosi efektif bagi…