Pembukaan Fakultas Kedokteran di Kampus Seluruh Indonesia Akan Dibatasi

Pembukaan Fakultas Kedokteran di Kampus Seluruh Indonesia Akan Dibatasi

IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro menyatakan akan membatasi pembukaan fakultas kedokteran (FK) di perguruan tinggi di Indonesia. “Kalau mau membuka FK itu, kami sementara batasi dulu,” kata dia kepada awak media saat ditemui di kantor BKKBN pada Senin, (13/1/2025) mengutip Tempo.co. Walaupun ia membenarkan bahwa Indonesia saat ini…

Read More

Wamendikti Saintek: Kualitas Kampus Tergantung Kepemimpinan Rekor 

IKOLOM.NEWS, NASIONAL – Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Wamendikti Saintek) Prof. Stella Christie menekankan bahwa perguruan tinggi memiliki peran penting untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia. Sementara kualitas pendidikan tinggi di Indonesia akan dipengaruhi kepemimpinan rektor di perguruan tinggi. Hal tersebut disampaikannya dalam acara pelantikan Hassan Wiradjuda sebagai Rektor Universitas Prasetya Mulya Hassan…

Read More

Pelatihan Budidaya Ikan Nila Memanfaatkan Pakan Mandiri di Tanralili Kabupaten Maros

Upaya mendukung keberlanjutan sektor perikanan budidaya, tim Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) dari Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) Universitas Muslim Indonesia (UMI) telah sukses melaksanakan program PkM berjudul ” Pelatihan budidaya ikan nila memanfaatkan pakan mandiri di Desa Tanralili Kabupaten Maros”. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan solusi atas tantangan yang sering dihadapi pembudidaya, seperti ketergantungan…

Read More