
Penghujung Masa Jabatan Danny Pomanto, Sembilan OPD Terpuruk di Bawah 40 Persen
IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Sembilan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Kota Makassar masih mencatatkan realisasi anggaran yang rendah, dengan serapan anggaran di bawah 40 persen hingga triwulan ketiga tahun 2024. Dari data per 30 September 2024, sembilan OPD tersebut antara lain Dinas Penataan Ruang yang baru merealisasikan Rp12 miliar dari total anggaran Rp30 miliar. Dinas Penanaman…