Headlines

RHIS Perpanjang Masa Pendaftaran Siswa Baru Jalur Bebas Uang Pangkal

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Meskipun jumlah pendaftar jalur Bebas Uang Pangkal di Ranu Harapan Islamic School (RHIS) telah melebihi target, sejumlah orang tua meminta perpanjangan waktu pendaftaran. Menanggapi permintaan tersebut, RHIS memutuskan untuk memberikan tambahan waktu pendaftaran selama satu hari, yaitu pada tanggal 30 Januari 2025. Pendiri sekaligus Ketua Dewan Pembina RHIS, Muhammad Ramli Rahim (MRR),…

Read More
Kepala BGN: Makan Bergizi Gratis Bisa Dibawa Pulang saat Berlangsung di Bulan Ramadhan. (Foto: Ist)

Peluncuran Makanan Bergizi: Libatkan 5.437 Siswa dari 10 Sekolah di Makassar

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Peluncuran program makan bergizi gratis akan melibatkan 5.437 siswa yang tersebar di 10 sekolah yang tersebar di Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (6/1/2025). Adapun sekolah yang terlibat dalam peluncuran program makan bergizi gratis tersebut yakni, KB-TK IT Wihdatul Umma, SD Negeri Cendrawasih, SD Inpres Sambung Jawa, SD Inpres Tamajene, SD Inpres Tamamaung, SMP…

Read More