Dirangkaikan Kuliah Kebangsaan, ICMI Bakal Gelar Silakwil se-Indonesia di UNHAS

IKOLOM.NEWS, SULSEL – Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) mengumumkan akan segera melaksanakan Silahturahmi Kerja Wilayah (Silakwil) pada Minggu 9 Februari Mendatang di kampus Universitas Hasanuddin (Unhas), Makassar. Diketahui, ICMI Orwil Sulsel diketuai oleh Prof. Dr. Arismunandar, M.Pd. Selain agenda Silakwil, ICMI juga bakal menggelar Kuliah Kebangsaan yang merupakan bentuk komitmen kerja sama antara ICMI Orwil…

Read More
Rektor Unversitas Hasanuddin, Prof. Jamaluddin Jompa. (Foto: Ist)

Sinergi Unhas, Baznas dan Pengadilan Agama Minahasa di Bidang Pertanian: Berhasil Panen Jagung Seluas 5 Hektare

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Universitas Hasanuddin (Unhas) bekerja sama dengan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Minahasa dan Pengadilan Agama Minahasa berhasil menggelar panen jagung di lahan seluas 5 hektare. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pemberdayaan petani yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui sektor pertanian. Panen tersebut berlangsung di Kabupaten Minahasa dengan melibatkan Kelompok Tani…

Read More

Digelar 22 Februari, IKA Unhas Tuan Rumah Sidang Umum Himpuni

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR, — Ikatan Alumni (IKA) Universitas Hasanuddin (Unhas) menjadi penyelenggara sekaligus tuan rumah pelaksanaan Sidang Umum Perhimpunan Organisasi Alumni Perguruan Tinggi Negeri Indonesia (Himpuni). Rencananya Sidang Umum Himpuni digelar di Hotel Four Points Makassar, 20 hingga 22 Februari 2025. Pada sidang umum ini nanti, para peserta akan memilih Presidium Himpuni yang baru periode 2025-2028….

Read More
Prof Amran Razak Pimpin Keluarga Alumni SKK Identitas Unhas

Prof Amran Razak Pimpin Keluarga Alumni SKK Identitas Unhas

IKOLOM.NEWS, MAKASSAR – Dalam suasana penuh kebersamaan dan refleksi, Prof. Dr. Amran Razak, SE., MSc., terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Ikatan Alumni Surat Kabar Kampus (SKK) Identitas Universitas Hasanuddin untuk periode 2024-2028. Pemilihan tersebut berlangsung dalam Musyawarah Besar (Mubes) yang digelar bertepatan dengan peringatan 50 tahun berdirinya SKK Identitas, di Aula Universitas Hasanuddin, Sabtu malam….

Read More