MAKASSAR.Ikolom.News – Info menarik bagi warga kota Makassar, Sulawesi Selatan. Swiss-Belinn yang terletak di pusat bisnis Panakakukan gelar The Christmas Spirit Staycation.
Momen perayaan Natal bersama keluarga dan orang terdekat di Swiss-Belinn Panakkukang Makassar melalui promo spesial “The Christmas Spirit Staycation”.
Harganya discon. Mulai dari harga Rp625.000,- per malam, penghuni kamar dapat menikmati pengalaman menginap penuh kehangatan dengan suasana Natal yang berkesan.
Sebagai bagian dari promo ini, tamu akan mendapatkan complimentary hidangan manis berupa chocolate profiteroles yang lezat, dilengkapi dengan dua pilihan minuman teh (panas atau dingin). Nikmati suasana Natal sambil bersantai dan merasakan kenyamanan di tengah kota Makassar.
Fasilitas dan Keunggulan yang dapat dinikmat:
Kamar yang nyaman dengan desain modern dan fasilitas lengkap.
Akses mudah ke berbagai destinasi di kota Makassar.
Pelayanan ramah yang siap melayani kebutuhan Anda selama menginap.
Suasana hotel yang dihiasi dekorasi khas Natal untuk menambah semarak liburan Anda.
Bagi yang berminat menikmati promo fasilitas kamar dan keseruan di momen perayaan natal, silahkan menghubungi langsung ke pihak Swiss-Belinn Panakukang Makassar.
Ikolom